- Buka www.youtube.com, cari video yang diinginkan.
- Setelah ketemu, di bagian kiri akan menampilkan video yang akan diputar, sedang di bagian kanan menampilkan deskripsi. Di bagian kanan terdapat embed, copy kodenya.
- Login ke akun blogger anda, masuk ke dashboard, dan klik New Post.
- Klik mode Edit HTML dan masukkan kode tadi ke postingan anda, klik Publish Post.
- Selesai. Sekarang di postingan anda akan muncul tambahan video youtube.
Minggu, 20 Maret 2011
cara menampilkan video youtube di blog
Bagi bloger yang pengen nampangin video dari youtube.com di blog cara gampang banget, ikuti aja langkah-langkah dibawah ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar